Sajian Bunda - Resep Masakan Indonesia Lengkap

Cara Membuat Kue Galendo Khas Ciamis Sederhana dan Nikmat

Cara Membuat Kue Galendo Khas Ciamis Sederhana dan Nikmat – Kue Galendo, kue yang satu ini memang tidak begitu terkenal didaerah-daerah pulau Jawa lainya, Kue Galendo hanya dapat kita temukan dikota Ciamis daerah Jawa Barat. Galendo merupakan salah satu...

Cara Membuat Jus Wortel Nikmat Segar dan Sehat

Cara Membuat Jus Wortel Nikmat Segar dan Sehat – Bahan-bahan yang satu ini memang meliki banyak manfaat dan kegunaan yang beragam, sayur wortel dan buah tomat yang sama-sama mengandung vitamin A dan kaya akan nutrisi. Berbicara tentang manfaat bahan-bahan...

Cara membuat Bubur Bubur Sumsum Lembut Nikmat

Cara membuat Bubur Bubur Sumsum Lembut Nikmat  – Bubur adalah masakan berkuah yang umumnya dimasak dengan bumbu kaldu sehingga menghasilkan citarasa lezat. namun tidak untuk bubur sumsum ini, bubur ini dibuat dengan bahan baku tepung beras, gula, kacang, daun...

Resep Ikan Patin Bumbu Kuah Kuning Lezat

Resep Ikan Patin Bumbu Kuah Kuning Lezat – Olahan ikan memang sesekali harus di coba di sela-sela menu makan anda, karena selain rasanya yang enak kandungan gizi di dalamnya juga sangat banyak sekali. Seperti halnya ikan patin yang satu...

Cara Membuat Telur Asin Brebes Mantap

Cara Membuat Telur Asin BrebesMantap – Di dalam wilayah kota ini memang terdapat banyak masyarakat yang membuat telur asin menjadi ladang mata pencaharian mereka. Hal itu di benarkan seketika melintas di kota tersebut tidak sedikit warung-warung atau toko yang...